Notification

×

Iklan

Iklan

Tekan Angka Penularan Covid-19, Polsek Cingambul Laksanakan Penertiban Prokes

Sabtu, April 09, 2022 | April 09, 2022 WIB | 0 Views Last Updated 2022-04-08T23:08:26Z
Jejakinvestigasi.id | Majalengka, Polsek Cingambul Polres Majalengka laksanakan penertiban protokol kesehatan kepada masayarakat desa rawa Kecamatan Cingambul Kabupaten Majalengka, Sabtu (08/04/2022).

“Kepada warga yang tidak menggunakan masker, dilakukan himbauan untuk dapat terus menggunakan masker, karena saat ini penyebaran Virus Corona masih terus mewabah, maka dari itu penting bagi kita untuk dapat menekan angka peningkatan penularan Covid-19,” jelas Kapolres Majalengka AKBP Edwin Affandi melalui kapolsek Cingambul Iptu Entis Sutisman.

Baca Juga :


Anggota Polsek Cingambul selain memberikan rasa aman di tengah pandemi covid-19, juga harus mengimbau dan menegur secara humanis jika ditemukan masyarakat yang melanggar atau tidak mematuhi protokol kesehatan. Terangnya.

Diharapkan dengan kehadiran personil Polri dapat memberikan rasa aman serta dapat menyadarkan masyarakat bahwa perlunya waspada dan tetap mematuhi imbauan pemerintah guna menghindari penyebaran virus corona. Harap Kapolsek.(Red/Hdr)*
×
Berita Terbaru Update